Modul 1 mikro percobaan 1





ON - OFF LED

Prosedur Percobaan:
1. Pastikan semua supplay dalam keadaan off
2. Hubungkan jumper seperti rangkaian
3. Buat listing program yang ada pada modul
4. Periksa rangkaian yang telah dibuat
5. Hidupkan semua supply
6. Upload program dari laptop ke modul
7. Tekan tombol reset
8. Amati percobaan
9. Jelaskan prinsip kerja dan program
10. Matikan supply

1. Hardware [kembali]





2. Rangkaian Simulasi [kembali]

3. Flowchart [kembali]

4. Listing Program [kembali]
int led [ ] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}; //mendeklarasikan pin 2-9 yang digunakan
void setup()                                   //semua kode dalam fungsi ini hanya dibaca sekali
{
  for (int i = 0; i <= 8; i++)           //perulangan dari 0 dengan nilai batas kecil sama dengan 8; increase
   {
   pinMode (led[i], OUTPUT);    //menyatakan pin yang dihubungkan ke LED sebagai OUTPUT
   }
}
void loop() {                               //Semua kode dalam fungsi ini dibaca berulang
   for (int hidup = 0; hidup <= 8; hidup++) //Kondisi perulangan dari 0 dengan batas nilai 8 untuk menghidupkan LED
   {
     digitalWrite(led[hidup], HIGH); //LED diberi logika 1 sehingga LED menyala
     delay(100); //Jarak waktu 100 ms antar LED yang akan menyala
   }
    delay(100); //Jarak waktu 100 ms sebelum memulai perulangan
    for (int mati = 0; mati <= 8; mati++)   //Kondisi perulangan dari 0 dengan batas nilai 8; untuk mematikan LED
    {
     digitalWrite(led[mati], LOW);   //LED diberi logika 0 sehingga LED mati
     delay(100); //Jarak waktu 100 ms antar LED yang akan mati
    }
    delay(100); //Jarak waktu 100 ms sebelum memulai perulangan
}
5. Video Praktikum [kembali]
6. Analisa[kembali]

-       Jelaskan prinsip kerja rangkaian pada percobaan On-Off LED!
     Pada rangkaian percobaan On-Off LED, lampu-lampu LED terhubung dengan pin-pin digital Arduino Uno. Arduino Uno diberikan daya 5V agar dapat menyala, selanjutnya Arduino Uno diprogram agar pin-pin digital 2 sampai dengan 9 akan menghasilkan nilai 1 secara bergantian dan selanjutnya menghasilkan nilai 0 secara bergantian juga. Karena program yang di jalankan di Arduino Uno membuat lampu LED hidup dan mati secara bergantian.

-     Fungsi delay pada percobaan!
      Pada percobaan praktikum digunakan fungsi delay yang berfungsi sebagai pemberi jeda pada program yang dijalankan oleh Arduino Uno sehingga pada percobaan Lampu LED dapat hidup secara bergantian.


7. Link Download [kembali] 
File Proteus - Download
File Program - Download
Video Simulasi - Download 
Video Pratikum - Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar